Komisi Etik

Universitas ‘Aisyiyah

Yogyakarta

 

Alur Pendaftaran

Reg. SIM-EPK Nasional

“Pengajuan Ethical Clearnce Hanya Untuk Penelitian yang Belum Dilakukan”

Profil Komisi Etik

Komisi Etik Penelitian Universitas Aisyiyah adalah sebuah badan/unit independen di bawah Wakil Rektor I yang bertugas meninjau aspek etik dari penelitian yang melibatkan subyek manusia dan hewan, untuk menjaga martabat, hak, keamanan dan kesejahteraan semua peserta penelitian dan memastikan bahwa subyek penelitian diperlakukan secara manusiawi.

Info Kegiatan

UNISA Gandeng KEMENKES RI Gelar Pelatihan Etik

UNISA Gandeng KEMENKES RI Gelar Pelatihan Etik

Universitas Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) melalui Komite Etik Penelitian bekerjasama dengan Komisi Etik Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Nasional (KEPPKN) KEMENKES RI mengadakan Pelatihan Etik Dasar dan Lanjut. Pelatihan yang diselenggarakan oleh Lembaga Penelitian...

PENGUMUMAN !

Bimbingan Teknis Manajemen

Workshop SIM-EPK dilaksanakan dengan melakukan pembinaan atau bimbingan teknis terhadap manajemen sistem. Pengantar ETIK disampaikan oleh KEPPKN dan New SIM-EPK disampaikan oleh Tim Pengembang NEW SIM EPK.

Your Title Goes Here

Your content goes here. Edit or remove this text inline or in the module Content settings. You can also style every aspect of this content in the module Design settings and even apply custom CSS to this text in the module Advanced settings.